
Dengan jarak sekitar sekitar 140 KM yang dapat ditempuh dengan waktu relatif cepat (sekitar 2,5 jam), dan kondisi jalan tol 2 arah yang lebar, rasanya Jakarta dan Bandung seperti menjadi satu kota megapolitan.
Pilihan alat transportasi dan sarana transportasi jalan dilengkapi Rest Area fasilitas lengkap (Pom Bensin, Restaurant, ATM, Super market, Tempat Ibadah dll) yang bertebaran sepanjang jalan Tol (dan selalu ramai), adalah beberapa hal yang baru dalam pengalaman ber transportasi Jakarta Bandung.
Kereta A

Pengalaman berbeda saya dapatkan ketika sekitar Mei 2009, saya mencoba kembali naik KA Bandung Jakarta Bandung, yang diluar dugaan membuat saya terkesan dan menikmati (enjoy) kembali perjalanan dengan KA.
Saya pilih KA Argo Gede yang sehari jadwalnya ada 5 kali PP Jkt Bdg, dengan waktu tempuh 3 jam dan rasanya sekarang jarang yang terlambat. (delaynya lebih kurang 15 menit)...atau karena pas nasib baik..
Keretanya sendiri cukup

Dan waktu 3 jam saya nikmati dan rasanya sebentar karena suasana seperti berada dirumah saja, saya bisa melakukan berbagai aktifitas lain selain sekedar duduk atau tidur , sehingga perjalanan di KA tidak membosankan.
Diantaranya :

1. Melihat pemandangan (terutama kalau perjalanan pagi hari) sepanjang perjalanan kita disuguhi pemandangan sejuk dan matahari terbit diantara pegunungan dengan hamparan sawah, perkampungan, jalan dan jembatan tol Cipularang.
2. Membaca (sudah lama tidak sempat baca majalah, koran atau buku2 lain) disini sepertinya saya menemukan lagi kesempatan itu.
3 Kerja dan berkomunikasi, karena sepanjang jalan network telekomunikasi selalu hidup, saya kadang melalukan aktifitas kantor atau yang lain secara online jika diperlukan. (email, web, bahkan FB) jadi tidak masalah lagi.

4. Jalan2 sepanjang gerbong2 asyik juga melihat orang orang seperjalanan beraktifitas di KA. kadang ketemu teman sekantor atau teman baru, ya malah ngobrol.
5. Makan, selain dapat jatah snack (dus isinya 2 potong kue dan air putih), kalau perut masih keroncongan bisa pesen makanan dan miuman di KA. Ada pilihan

Minumnya ada kopi susu panas, teh panas atau minuman dingin...
6. Stasiun KA nya juga mulai ada perbaikan, Stasiun Gamb

Perjalanan dengan KA Bandung jakarta, di perjalanan masih serasa beraktifitas di rumah atau di kantor. Tertarik ?, silakan coba dan buktikan....
Saya memimpikan suatu saat nanti ada KA kecepatan tinggi yang menghubungkan Jkt dan Bdg (seperti Shinkazen di Jepang), sehingga kerja di Jakarta rumah di Bandung bisa pulang pergi, karena cuma butuh waktu 30 Menit naik KA.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar